Mission Trip Manokwari (Papua)

Written on 12/10/2008
Alisan Jaya


membantu pembangunan 11 gereja yang rusak akibat gempa berkekuatan 6,2 skala Ritcher yang menimpa Manokwari

Menjelang Natal, Ibu Linda dan tim misi melakukan pelayanan mission trip ke Manokwari, Papua Barat yaitu pada tanggal 5 – 10 Desember 2008. Tim mengunjungi beberapa rumah penduduk dan juga membantu pembangunan 11 gereja yang rusak akibat gempa berkekuatan 6,2 skala Ritcher yang menimpa Manokwari pada 7 Januari 2008.